pengampunan

MEGAMPUNI DALAM TERANG IMAN KRISTEN

MENGAMPUNI DALAM TERANG IMAN KRISTEN
Matius 18:24-35

Pengampunan adalah intisari iman Kristen. Kalau ibarat orang dagang, maka jualan utama kekristenan adalah : pengampunan!!! Menjadi orang Kristen berarti diampuni dan diterima oleh Allah.
Menjadi orang Kristen berarti juga bersedia mengampuni dan menerima orang lain tanpa syarat!

DEFINISI MENGAMPUNI
Menurut bacaan alkitab di atas (ayat 27) mengampuni berarti melakukan dua hal :
(1) Membebaskan : membuat orang yang berhutang (bersalah) bebas dari segala konsekuensi (hukuman) yang sebenarnya harus ditanggungnya.  ... selengkapnya »

Berdamai dengan semua orang adalah keharusan, atau Anda akan binasa

Shalom,

Seseorang berkata kepada saya : " Meminta maaf itu mudah, tetapi memberi maaf sulitnya setengah mati ".

Kalau kita kembali kepada pengajaran Yesus, maka hal mengampuni atau memberi maaf kepada siapapun yang telah menyakiti atau menganiaya kita adalah sebuah keharusan, atau kalau tidak, maka Bapa di Surga juga tidak akan mau memberikan ampunan terhadap semua dosa yang pernah kita lakukan (Matius 6:14-15).  ... selengkapnya »

BathiQoY's picture

Universalitas Dosa: Panggilan Untuk Memaafkan dan Mengampuni

Universalitas Dosa, Rajinkah Kita Membersihkannya ??

How can i forgive myselfKarena itu, kata Yesus, berdoalah demikian, ”AMPUNILAH KAMI AKAN KESALAHAN KAMI, SEPERTI KAMI JUGA MENGAMPUNI ORANG YANG BERSALAH KEPADA KAMI” (Matius 6:12). Tegas, ringkas, jelas. Tak ada kesulitan sedikit pun memahami maksud dan makna doa ini, begitu pikir kita. Kita tinggal melaksanakannya saja. Di sini baru ada persoalan: di tingkat pelaksanaannya.  ... selengkapnya »

Perubahan

Larissss.... Manis.....tanjung kimpul, Buku-buku pak Julianto memang laris diborong orang-orang yang mengikuti seminar. Ngga cuma dari buku-bukunya bisa dapat ilmu tentang konseling tapi aku juga punya kesempatan denger langsung dari sumbernya, lewat seminar konseling kemarin sembari jualan :-)  ... selengkapnya »

Syndicate content