Konseling

MENGATASI PENOLAKAN

MENGATASI PENOLAKAN
Mrk 6:1-6a

Semua orang pasti pernah merasakan penolakan. Misalnya :
(a) Salesmen di tolak pelanggannya ketika menawarkan barang
(b) Penginjil di tolak orang lain ketika memberitakan injil
(c) Seorang pria di tolak cintanya oleh seorang gadis
(d) Seorang pencari kerja ditolak lamaran kerjanya oleh sebuah perusahaan dsb.

Banyak orang menjadi patah arang atau luka batin ketika mengalami penolakan.
Nah, kali ini kita akan belajar bagaimana mengatasi Rejection syndrom – gejala kejiwaan yang disebabkan karena penolakan!  ... selengkapnya »

Jesus Love Me

muse's picture

gw gak ngerti

it's my life

Seni BERCINTA Kristiani

Tidak heran bahwa untuk mencapai tujuan yang agung, orang-orang Kristen bergaul dan berpacaran secara berbeda dengan orang-orang non-Kristen.

Pacaran bagi orang Kristen ditandai dengan:

1. Proses Peralihan dari “Subjective Love” ke “Objective Love.”

“Subjective love”sebenarnya tidak berbeda daripada manipulative love yaitu “kasih dan pemberian yang diberikan untuk memanipulir orang yang menerima”.Pemberian yang dipaksakan sesuai dengan kemauan dan tugas dari sipemberi dan tidak memperhitungkan akan apa yang sebenarnya dibutuhkan oleh si penerima. Sesuai dengan “sinful nature”nya setiap anak keciltelah belajar mengembangkan “subjective love”. Dan “subjective love”ini tidak dapat menjadi dasar pernikahan. Pacaran adalah saat yangtepat untuk mematikan sinful nature tsb, dan mengubah kecenderungan“subjective love” menjadi “objective love”. Yaitu memberi sesuai dengan apa yang baik yang betul-betul dibutuhkan si penerima.

Peranan "Stuntman" (Pemeran Pengganti) dalam Kehidupan Keluarga Kita

PERANAN "STUNTMAN" (PEMERAN PENGGANTI)
DALAM KEHIDUPAN KELUARGA KITA

Dalam dunia film action kita mengenal satu istilah yakni "stuntman" atau pemeran pengganti. Mereka menggantikan pemain tertentu untuk aksi yang cukup berbahaya atau jika pemeran utama tidak sanggup melakukannya.

 ... selengkapnya »

Seni Pemulihan Diri

SENI PEMULIHAN DIRI
SELF-COUNSELING & SELF-HEALING
Oleh: Pdt. Julianto Simanjuntak, Msi,
Solo, 26 - 27 Nopember 2007

GARIS BESAR MAKALAH
  1. PERAN ROH KUDUS DALAM KONSELING
  2. PERAN DOA DAN FIRMAN TUHAN DALAM KONSELING
  3. MENGENALI DAN MENGAKUI MASALAH DIRI
  4. MASALAH UTAMA EMOSI MANUSIA
  5. SENI PEMULIHAN DIRI (SELF-HEALING & SELF-COUNSELING)
    1. SELF-TALK
    2. MENGENALI BAHASA TUBUH ANDA
    3. MEMIKIRKAN HAL BAIK DARI ORANG/PERISTIWA YANG TIDAK BAIK
    4. JALANI MASALAH, BUKAN MENGHINDARI
    5. BERTEKAD MENGAMPUNI SAAT DISAKITI
    6. MASALAH TIDAK UNTUK DISESALKAN TETAPI DIRAYAKAN
    7. CIPTAKAN PELANGI KEHIDUPAN

Dasar-dasar Konseling

DASAR-DASAR KONSELING
Oleh: Pdt. Julianto Simanjuntak, Msi.
Solo, 26 - 27 Nopember 2007

KONSELING DALAM AMANAT AGUNG KRISTUS

Kenapa saya memilih profesi sebagai Konselor?

  1. Pengalaman keluarga berantakan
  2. Pengalaman kehilangan ayah dan ibu (1988)
  3. Ketika melayani para siswa dan mahasiswa di Semarang (1988 - 1989)
  4. Ketika menjadi gembala sidang di Jakarta (1991-1996)
  5. Ketika praktik di sebuah klinik depresi dan narkoba di Jakata (1997)
  6. Ketika saya bekerja di pusat konseling narkoba (dari buah ke Pohon)

Konseling Kristen

Sumber Bahan
Judul Buku/Buletin : The Biblical Basis of Christian Counseling for People Helpers
Penulis/Narasumber : Dr. Gary R. Collins, Ph.D.
Penerbit : Navpress Publishing Group; Colorado, USA, 1993
Halaman : 11-39

(1) Psikologi Sekuler dan Konseling Kristen
(2) Kekristenan dan Psikologi; Musuh atau ...

Sadar atau tidak sadar, suka atau tidak suka, masing-masing kita mempunyai "worldview", yang akan mempengaruhi cara kita melihat dunia, cara kita berpikir, bertindak dan juga cara kita melakukan konseling. Oleh karena itu sebagai seorang Kristen yang akan terjun dalam pelayanan konseling, kita harus sadar bahwa kita perlu memahami terlebih dahulu apa yang membedakan antara Konseling Kristen dan Konseling Sekular, karena hal-hal yang mendasari kedua pemahaman ini tidak sama. Berikut ini adalah beberapa presuposisi (pra-anggapan) dasar yang membedakan antara Konseling Sekular dan Konseling Kristen (Konseling Alkitabiah):  ... selengkapnya »

Kualifikasi Konselor

Sumber Bahan
Judul Buku/Buletin : Foundati
Penulis/Narasumber : Judy K. TenElsh
Penerbit : A BridgePoint Book
Halaman : 338 - 340

Tuhan memberi banyak karunia bagi gereja, salah satunya adalah karunia untuk saling menolong dan menasehati. Hal ini dinyatakan dengan jelas oleh Rasul Paulus kepada jemaat di Roma, "Saudara-saudaraku, aku sendiri memang yakin tentang kamu, bahwa kamu juga telah penuh dengan kebaikan dan dengan segala pengetahuan dan sanggup untuk saling menasihati" (Roma 15:14). Dalam hal inilah konseling dimengerti sebagai pelayanan yang paling tepat dilakukan oleh gereja. Melalui pelayanan konseling seluruh jemaat (Tubuh Kristus) menjadi utuh karena masing-masing anggota berkarya dan berfungsi menjadi pelengkap bagi yang lain. Oleh karena itu setiap anggota seharusnya dapat menjadi konselor bagi yang lain.  ... selengkapnya »

Apakah Konseling Kristen?


Sadar atau tidak sadar, suka atau tidak suka, masing-masing kita
mempunyai "worldview", yang akan mempengaruhi cara kita melihat
dunia, cara kita berpikir, bertindak dan juga cara kita melakukan
konseling. Oleh karena itu sebagai seorang Kristen yang akan terjun
dalam pelayanan konseling, kita harus sadar bahwa kita perlu
memahami terlebih dahulu apa yang membedakan antara Konseling
Kristen dan Konseling Sekular, karena hal-hal yang mendasari kedua
pemahaman ini tidak sama. Berikut ini adalah beberapa presuposisi
(pra-anggapan) dasar yang membedakan antara Konseling Sekular dan
Konseling Kristen (Konseling Alkitabiah):  ... selengkapnya »

Syndicate content