Kepemimpinan Kristen

Jujur

Kejujuran tidak akan pernah basi sampai kapan pun. Jika seseorang tidak pernah hidup jujur, hidupnya tidak pernah berkembang ... menurutku. Orang yang tidak hidup jujur, pasti tidak mengalami kebahagiaan. Malangnya ...  ... selengkapnya »

Tanpa Kasih, Sia-Sia Sudah

Beberapa hari yang lalu, saya melihat acara diskusi di salah satu televisi. Oh, saya begitu kaget karena salah seorang narasumber melakukan tindakan yang "tidak sopan", menurut saya. Apa pun yang sedang terjadi, "sepanas-panasnya" diskusi yang sedang terjadi, tidak seharusnya narasumber menjadi emosi, lalu melakukan tindakan tidak terpuji (menuangkan air minum ke wajah narasumber yang lain).  ... selengkapnya »

Tanggung Jawab Mengembangkan Diri

Pendidikan sangat penting dimiliki oleh seseorang. Tanpa pendidikan, seseorang tidak akan bisa mendapatkan 'posisi' yang 'beruntung' dalam hidup ini. Memang, beberapa orang yang pendidikannya 'kurang', justru mendapatkan hidup yang lebih baik jika dibanding orang yang berpendidikan tinggi. Hal ini bisa karena faktor keturunan (orang tua/kakek nenek adalah orang yang ulet dan punya banyak bisnis yang maju). Namun, apakah kita hidup hanya bersandar pada faktor keturunan. Tentu saja tidak!!  ... selengkapnya »

Perubahan

Perubahan ada di ujung sana dan di ujung sini
Perubahan ada di ujung sana dan di ujung sini
Hati nurani ingin berteriak untuk sesuatu yang salah
Dan bisa dengan tiba-tiba terdiam
Saat menatap polah tingkah yang jelas arahnya
Semua menjadi susah, semua ingin menjerit
Ada yang menerima, ada yang berlari

Banyak perubahan, banyak respons
Anak Tuhan merespons dengan hikmat
Tuhan yang memberi
Tuhan yang menaruh
Tuhan yang dipermuliakan

Absurditas Keseragaman

Absurditas keseragaman

Tidak tegasnya pemerintah dalam menangani persoalan-persolan yang terkait dengan agama membuat hak warga negara untuk beribadah sesuai dengan keyakinannya terlanggar, khususnya ibadah yang dilakukan secara berkelompok.  ... selengkapnya »

Kaderisasi Koruptor

Kaderisasi Koruptor

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebagai lembaga super di negeri ini kinerjanya ternyata tak sebanding dengan kaderisasi koruptor. Kita tentu berharap pemimpin-pemimpin KPK yang baru saja terpilih bisa memperbaiki kinerja KPK pada masa mendatang, setidaknya dalam menghambat melesatnya kaderisasi koruptor untuk menghadirkan Indonesia yang bebas dari korupsi.  ... selengkapnya »

Toleransi keragaman agama-agama

Toleransi dan Keragaman Agama-agama

Hari Toleransi Internasional untuk pertama kalinya diperingati pada 16 November 1996. Setahun sebelumnya (16/11/1995), United Nations Educational Scientific and Cultural Organization (UNESCO) mengadopsi Declaration of Principles on Tolerance sebuah deklarasi yang dimaksudkan menegaskan kembali pentingnya mempromosikan dan menjamin toleransi, dan hari itu ditetapkan sebagai Hari Toleransi Internasional.  ... selengkapnya »

hz's picture

Apa Jabatanmu?

"Apa jabatanmu?",Tanya Pak tua pada orang-orang yang duduk mengelilinginya. Semuanya diam tak menjawab. Hening.

"Apa kau merasa dirimu hebat?",Lanjut Pak tua. Tak ada satu pun yang berusaha menjawab. Mungkin karena tidak diiming-imingi hadiah permen bagi yang menjawab pertanyaan dengan benar.  ... selengkapnya »

hz's picture

Efek Bola Salju

Pernahkan saudara melihat seseorang yang hidupnya hancur (berdosa)? Tetangga saudara kah? Keluarga saudara kah? Atau saudara sendiri? Saya pernah melihatnya. Ia adalah diri saya sendiri, Hendie Zhong yang dulu.

Saat saya melakukan pelanggaran firman, saya berdosa. Hal itu membuat saya merasa tidak nyaman dan tidak layak disebut sebagai anak Tuhan. Apalagi kala itu saya pun melayani Tuhan dimana orang-orang melihat saya sebagai seorang yang cinta Tuhan. Di luar nampak baik, namun di dalamnya hancur lebur.  ... selengkapnya »

Majelis

MAJELIS GEREJA
Sesuai dengan azas yang dianut oleh Gereja Protestan bahwa setiap warga gereja/orang beriman pada dasarnya setara di hadapan Tuhan, ini yang biasa disebut sebagai azas Imamat Am, yaitu posisi tiap orang percaya sebagai yang sama-sama diampuni dan dikasihi oleh Allah sehingga tidak ada gradasi atau hierarki maka ajaran GKJ mengenai posisi kepemimpinan adalah sebagai berikut:
Berbentuk Dewan atau Majelis.  ... selengkapnya »

Syndicate content